Babinsa Pantau Harga Sembako Wilayah Sawahan & Kedurus Surabaya

Kebutuhan pokok setiap saat selalu mengalami perubahan harga yang tidak sama di lain tempat. Oleh sebab itu Babinsa Koramil di wilayah Kodim 0832/Surabaya Selatan selalu melakukan pemantauan dan pengecekan harga di wilayah binaan, sehingga dapat mengetahui perkembangan setiap saat yang dapat berdampak pada daya beli masyarakat.

Dari hasil pemantauan dan pengecekan di Toko milik Bapak Darmo Jl. Kedunganyar Gang 8 Surabaya, diketahui bahwa harga LPG 3 Kg seharga @Rp. 15.500,- ," kata Serka Santoso Babinsa Kel. Sawahan Koramil 0832/01 Sawahan, Minggu 28/02/2016 10.19 WIB.

Serda Sulaedy Babinsa Kel. Kedurus Koramil 0832/06 Karangpilang menambahkan, Minggu 28/02/2016 08.25 WIB juga melakukan pemantauan dan pengecekan harga sembako di Stand milik Bapak Mijan di Pasar Kedurus, dengan harga sebagai berikut :

1. Beras 1 kg Rp. 8.500,- s/d Rp. 13.000,-
2. Jagung Rp. 9.500,-.
3. Tepung terigu Rp. 8.000,-.
4. Sagu Rp. 24.000,-.
5. Gula pasir Rp.12.500,-.
6. Gula merah Rp. 15.000,-.
7. Daging sapi Rp. 110.000,-.
7. Daging ayam Rp. 28.000,-.
8. Minyak goreng Rp. 11.000,-.
9. Susu kaleng Rp. 10.500,-.
10. Telur Rp. 20.000,-
11. Garam beryudiom Rp.1.250,-.
12. Lombok besar Rp. 40.000,-.
13. Lombok kecil Rp. 25.000,-.
14. Bawang merah Rp.32.000,-.
15. Bawang putih Rp. 30.000,-.
16. Ketela pohong Rp. 4.000,-.
17. Bombay Rp. 18.000,-.
18. Kacang hijau Rp. 19.000,-.
19. Kedelai Rp. 8.000,-.
20. Wortel Rp. 9.000,-.
21. Gubis Rp. 5.000,-.
22. Kentang Rp. 12,000,-.
23. Aqua gelas Rp. 20.000,-.
24. Aqua galon Rp. 15.000,-.
25. LPG 3 kg Rp. 17.500,-.
26. LPG 12 kg Rp.134.000,-

( MCDim0832_Srt Ags )

No comments