Babinsa & Lurah Ketintang Dampingi Kader Bumantik Gebyar PSN
SURABAYA ,- Babinsa Kelurahan Ketintang Serda Ajat Sudrajat bersama Lurah Yuli Darmawanti, SH.MM., melakukan pendampingan Kader Bumantik dan Petugas Kesehatan di wilayah Kelurahan Ketintang Kecamatan Gayungan Kota Surabaya, Sabtu (08/04/2017).
Pendampingan yang dilaksanakan mulai pukul 09.17 WIB Anggota Koramil 0832/05 Gayungan menyampaikan, bahwa kegiatan ini terkait dengan acara Gebyar Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di Wilayah binaannya," jelasnya.
Ia menambahkan, selama pendampingan telah diketahui hasilnya sangat memuaskan. "Walaupun masih ada jentik dan yang kena DB (Demam Berdarah)", pungkasnya.
(MCDim0832_Srt Ags)
Post a Comment