Terkait SE MUI Dan Sekda Provinsi Jatim Salat Idul Fitri Di Rumah, Babinsa Gayungan Sampaikan Ke Ketua RW Dan Toga
Babinsa Gayungan Koramil Tipe B 0832/05 Gayungan Serda Rachmad melaksanakan koordinasi dengan Ketua RW.1 Bapak Mudjianto dan Bapak Ahmad Sadeli selaku Toga (Tokoh Agama) mengimbau dengan adanya SE (Surat Edaran) MUI (Majelis Ulama Indonesia) dan Sekda Provinsi Jatim (Jawa Timur) yang terbaru terkait Salat Idul Fitri, agar tidak dilaksanakan di lapangan atau masjid, lebih baik Salat Idul Fitri di Rumah masing masing berjamaah dengan keluarga, guna memutus rantai penyebaran Virus Corona (Covid-19), Rabu (20/05/2020) malam.


Post a Comment