Tiga Pilar Pendampingan Bulan Imunisasi Anak Nasional Di Balai RW Dukuh Karangan Babatan


Dalam rangka mewujudkan Program Pemerintah, yaitu Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) bagi usia 9 - 59 Bulan di Kota Surabaya, khususnya wilayah Surabaya Selatan.

Anggota Koramil 0832/06 Karangpilang Sertu Sulaedy dan Sertu Gunawan bersama Tiga Pilar Kelurahan Babatan pendampingan dan pemantauan di Balai RW.03 Dukuh Karangan, Babatan, Wiyung, Rabu (31/08/2022) pagi.

Selain Babinsa Kelurahan Babatan, BIAN tersebut juga dihadiri oleh Bhabinkamtibmas, Kasi Kesra Kelurahan Babatan Bapak Khanafi, Bidan Kelurahan Babatan Ibu Hayu, Staf Kecamatan Wiyung, Staf Kelurahan Babatan dan Ibu Ibu Kader Surabaya Hebat.

No comments