Babinsa Lontar Koramil Lakarsantri Komsos Dengan Ketua RT Imbau Lansia Vaksin
Babinsa Kelurahan Lontar Koramil 0832/08 Lakarsantri Pelda Wasito melaksanakan komsos (komunikasi sosial) dengan Bapak Hartoyo Ketua RT.3 RW.4 Bulu Kelurahan Lontar Surabaya, Kamis (04/03/2021) malam.
Mengenai sosialisasi kepada warga, khususnya Lansia (Lanjut Usia) yang belum melakukan Vaksin di Puskesmas Lontar pada besok hari Jumat dan Sabtu, agar mempergunakan kesempatan supaya tubuh mempunyai kekebalan terhadap Virus Corona (Covid-19).


Post a Comment